Selasa, 07 Oktober 2008

Perayaan HUT Kemerdekaan RI ke 63









hari Kemerdekaan RI ke 63 di SMP Daya Susila bukan hanya dirayakan dengan acara loba-lomba tradisional seperti balap karung, balapan makan kerupuk ataupun tarik tambang guru Vs siswa tapi juga dimeriahkan dengan acara memasak makanan tradisional seperti combro, getuk singkong. bubur ketan hitam dan makanan lainnya yang berbahan dasar singkong. Macam-macam penganan ini dibuat oleh siswa masing-masing kelas untuk kemudian dimakan bersama.
mengapa makanan tradisional ? hal ini dimaksudkan sbagai upaya mengakrabkan siswa pada budaya makanan asli bangsanya sendiri.

3 komentar:

ervin christian mengatakan...

lebih baik diperbanyak lagi arsip-arsip tentang sd, smp daya susila dan diperluas lagi tentang kegiatan sd, smp daya susila..........agar orang lain dapat mengetahui kegiatan positif daya susila ...

ervin christian mengatakan...

lebih baik diperbanyak lagi arsip-arsip tentang sd, smp daya susila dan diperluas lagi tentang kegiatan sd, smp daya susila..........agar orang lain dapat mengetahui kegiatan positif daya susila ...

ervin christian mengatakan...

lebih baik diperluas lagi kegitan positifnya agar orang lain dapat melihat tentang kegiatan sd, smp daya susila.........